Cara Keren Buat Menyembunyikan Folder (Tanpa Install Software Tambahan)

  • 1
1. Pilih Folder yang ingin kamu sembunyikan.



2. Rename Folder itu dengan salah satu kode dibawah ini, misalnya
"tugasKuliah.{645FF040-5081-101B-9F08-00AA002F954E}"

Control Panel:
.{21EC2020-3AEA-1069-A2DD-08002B30309D}
Recycle Bin:
.{645FF040-5081-101B-9F08-00AA002F954E}

My Computer:
.{20D04FE0-3AEA-1069-A2D8-08002B30309D}

Internet Explorer:
.{871C5380-42A0-1069-A2EA-08002B30309D}
Folder itu akan berubah menjadi Recycle Bin




3. Ketika orang lain membuka folder itu, yang terbuka malah Recycle Bin.

 Untuk mengembalikannya lakukan langkah berikut.

1. Bukan cmd, lalu change directory ke Folder tersebut, misalnya "E:", atau "cd E:\Games\"

2. ketikan dir, lalu akan muncul Folder jadi-jadian tersebut.



3. Rename Folder itu dengan perintah "ren tugasKuliah.{645FF040-5081-101B-9F08-00AA002F954E} tugasKuliahBaru"

Selamat mencoba!

1 comment:

  1. thanks infonya gan, sangat bermanfaat.
    silahkan kunjungi web ini http://obatkatarakkatarak.wordpress.com/

    ReplyDelete

Kalau mau komen, pada "Beri Komentar Sebagai : "
Pilih "Name/URL", atau pakai akun google kalau punya.